[:ID]SMP JUARA BANDUNG GALANG DANA UNTUK LOMBOK[:en]SMP JUARA BANDUNG RISE FUND FOR LOMBOK[:]

oleh | Agu 6, 2018 | News

[:ID]BANDUNG. Indonesia kembali berduka, gempa dengan kekuatan 7 Skala Richter kembali mengguncang wilayah Lombok, Nusa Tenggara Barat, Minggu ( 5/8) malam. Sampai dengan siang ini, korban meninggal 91 orang, 209 orang luka, ribuan rumah rusak, dan ribuan warga mengungsi. Demikian menurut Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB Sutopo Purwo Nugrohodi, Senin (06/08).

Untuk mengurangi beban para korban gempa, serta yang paling penting bertujuan membentuk karakter kepedulian, Murid SMP Juara Bandung menggalang dana. Kegiatan pengumpulan bantuan ini dikoordinir oleh OSIS dengan masuk ke dalam kelas , mulai dari kelas 7 sampai 9.

“Alhamdulillah terkumpul sekira Rp. 200.000-an ,yang akan disalurkan melalui Rumah Zakat.

Setelah Salat Dzuhur diselenggarakan doa bersama, untuk mendoakan para korban yang meninggal serta masyarakat NTB yang menjadi korban gempa dan kini tinggal pengungsian” ujar Ginanjar Rahayu, Guru SMP Juara Bandung.

Newsroom
Syahidan / Lailatul Istikhomah[:en]BANDUNG. Indonesia is grieving again, an earthquake with a magnitude of 7 on the Richter Scale again shook the Lombok region, West Nusa Tenggara, Sunday (5/8) night. Until this afternoon, 91 people died, 209 people were injured, thousands of houses were damaged, and thousands of people were displaced, according to BNPB, Head of Information Data and Public Relations, Sutopo Purwo Nugrohodi, Monday (08/06).

To reduce the burden on earthquake victims, and most importantly aim to shape the character of concern, SMPJuara Bandung students raise funds. The aid gathering activity was coordinated by the Student Council by entering the class, starting from grades 7 to 9.

“Thank God, we collected around Rp. 200,000, which will be channeled through Rumah Zakat. We also pray for the victims who died and the people of NTB who were victims of the earthquake and are now living in evacuation, “said Ginanjar Rahayu, SMP Juara Bandung’s teacher.

Newsroom

Syahidan / Lailatul Istikhomah[:]