SEPUCUK SURAT UNTUK BIDADARI

oleh | Jul 24, 2014 | Inspirasi

RZ LDKO CilegonOleh: Ro’fah Syahidah SMP Juara Bandung

Surat ini ku tulis untuk seorang bidadari, yang pertama kali aku lihat saat aku membuka mata untuk yang pertama kalinya,dan seseorang yang pertama kali tersenyum saat melihatku lahir ke dunia ini

Yang biasa ku panggil dengan sebutan ‘Ummi’

Baru terpikir di benakku bahwa Ummi adalah seorang bidadari yang Allah kirim untuk menjaga dan melindungiku dan adik-adikku. Seorang bidadari yang hatinya memiliki rasa kasih sayang begitu besar untukku dan adik-adikku,tapi itu semua baru kusadari saat aku membuat hati Ummi terluka karna perbuatanku sendiri.
Namun saat itu ummi tidak marah kepadaku, ummi malah memberiku makanan dan menawari sesuatu yang aku inginkan. Aku begitu marah kepada diriku sendiri, “kenapa aku tega melakukan itu semua kepada ummi yang benar-benar menyayangiku?”

Aku memeluk ummi sambil menangis dan meminta maaf, entah ummi masih ingat atau tidak, yang pasti saat itu aku menyesal karna telah melakukan itu semua kepada ummi. Tapi ummi malah berkata, “Iyah gak papa,ummi sayang teteh,jangan diulang lagi yah’sambil menangis dan tersenyum.”

Dan masih banyak hal yang buruk yang sudah aku lakukan kepada ummi ,maaf untuk semua yang sudah pernah aku lakukan kepada ummi,dan makasih karna ummi telah menjadi seorang bidadari dalam hidupku yang mempunyai hati dengan kasih sayang yang sangat besar, terima kasih atas doa-doa ummi yang slalu ummi lantunkan. Sebuah doa itu telah membuatku menjadi menjadi sebesar ini..

Saat tiba waktunya nanti aku akan pergi dari dunia yang indah ini, aku akan ingat bahwa aku telah mempunyai teman, sahabat, guru, dan keluarga yang sangat LUAR BIASA dan satu lagi yang akan slalu aku ingat yaitu, Allah telah memberikanku sesosok bidadari yang mempunyai kasih sayang besar untuk anak-anaknya. Seorang bidadari yang slalu menjadi penerang hidupku ini

Ummi …
Tak terbayang apabila tiba saatnya nanti ummi meninggalkanku. Namun aku berjanji akan selalu tersenyum dan tidak terus sedih karna kepergian ummi. Karna aku tahu, di akhirat nanti Allah akan menjaga ummi seperti ummi menjagaku..

Ummi ..
Biarkan anakmu ini membuatmu bahagia dan bangga. Selagi ummi masih ada di sisiku dan aku masih punya kesempatan untuk mewujudkan semua itu.

Sampai kapanpun ummilah yang akan selalu menjadi bidadari dalam kehidupanku

Rofah-Syahidah-258x300Ro'fah SyahidahOleh: Ro’fah Syahidah
SMP Juara Bandung

Surat ini ku tulis untuk seorang bidadari, yang pertama kali aku lihat saat aku membuka mata untuk yang pertama kalinya,dan seseorang yang pertama kali tersenyum saat melihatku lahir ke dunia ini

Yang biasa ku panggil dengan sebutan ‘Ummi’

Baru terpikir di benakku bahwa Ummi adalah seorang bidadari yang Allah kirim untuk menjaga dan melindungiku dan adik-adikku. Seorang bidadari yang hatinya memiliki rasa kasih sayang begitu besar untukku dan adik-adikku,tapi itu semua baru kusadari saat aku membuat hati Ummi terluka karna perbuatanku sendiri.
Namun saat itu ummi tidak marah kepadaku, ummi malah memberiku makanan dan menawari sesuatu yang aku inginkan. Aku begitu marah kepada diriku sendiri, “kenapa aku tega melakukan itu semua kepada ummi yang benar-benar menyayangiku?”

Aku memeluk ummi sambil menangis dan meminta maaf, entah ummi masih ingat atau tidak, yang pasti saat itu aku menyesal karna telah melakukan itu semua kepada ummi. Tapi ummi malah berkata, “Iyah gak papa,ummi sayang teteh,jangan diulang lagi yah’sambil menangis dan tersenyum.”

Dan masih banyak hal yang buruk yang sudah aku lakukan kepada ummi ,maaf untuk semua yang sudah pernah aku lakukan kepada ummi,dan makasih karna ummi telah menjadi seorang bidadari dalam hidupku yang mempunyai hati dengan kasih sayang yang sangat besar, terima kasih atas doa-doa ummi yang slalu ummi lantunkan. Sebuah doa itu telah membuatku menjadi menjadi sebesar ini..

Saat tiba waktunya nanti aku akan pergi dari dunia yang indah ini, aku akan ingat bahwa aku telah mempunyai teman, sahabat, guru, dan keluarga yang sangat LUAR BIASA dan satu lagi yang akan slalu aku ingat yaitu, Allah telah memberikanku sesosok bidadari yang mempunyai kasih sayang besar untuk anak-anaknya. Seorang bidadari yang slalu menjadi penerang hidupku ini

Ummi …
Tak terbayang apabila tiba saatnya nanti ummi meninggalkanku. Namun aku berjanji akan selalu tersenyum dan tidak terus sedih karna kepergian ummi. Karna aku tahu, di akhirat nanti Allah akan menjaga ummi seperti ummi menjagaku..

Ummi ..
Biarkan anakmu ini membuatmu bahagia dan bangga. Selagi ummi masih ada di sisiku dan aku masih punya kesempatan untuk mewujudkan semua itu.

Sampai kapanpun ummilah yang akan selalu menjadi bidadari dalam kehidupanku

Rofah-Syahidah-258x300Ro'fah SyahidahOleh: Ro’fah Syahidah
SMP Juara Bandung

Surat ini ku tulis untuk seorang bidadari, yang pertama kali aku lihat saat aku membuka mata untuk yang pertama kalinya,dan seseorang yang pertama kali tersenyum saat melihatku lahir ke dunia ini

Yang biasa ku panggil dengan sebutan ‘Ummi’

Baru terpikir di benakku bahwa Ummi adalah seorang bidadari yang Allah kirim untuk menjaga dan melindungiku dan adik-adikku. Seorang bidadari yang hatinya memiliki rasa kasih sayang begitu besar untukku dan adik-adikku,tapi itu semua baru kusadari saat aku membuat hati Ummi terluka karna perbuatanku sendiri.
Namun saat itu ummi tidak marah kepadaku, ummi malah memberiku makanan dan menawari sesuatu yang aku inginkan. Aku begitu marah kepada diriku sendiri, “kenapa aku tega melakukan itu semua kepada ummi yang benar-benar menyayangiku?”

Aku memeluk ummi sambil menangis dan meminta maaf, entah ummi masih ingat atau tidak, yang pasti saat itu aku menyesal karna telah melakukan itu semua kepada ummi. Tapi ummi malah berkata, “Iyah gak papa,ummi sayang teteh,jangan diulang lagi yah’sambil menangis dan tersenyum.”

Dan masih banyak hal yang buruk yang sudah aku lakukan kepada ummi ,maaf untuk semua yang sudah pernah aku lakukan kepada ummi,dan makasih karna ummi telah menjadi seorang bidadari dalam hidupku yang mempunyai hati dengan kasih sayang yang sangat besar, terima kasih atas doa-doa ummi yang slalu ummi lantunkan. Sebuah doa itu telah membuatku menjadi menjadi sebesar ini..

Saat tiba waktunya nanti aku akan pergi dari dunia yang indah ini, aku akan ingat bahwa aku telah mempunyai teman, sahabat, guru, dan keluarga yang sangat LUAR BIASA dan satu lagi yang akan slalu aku ingat yaitu, Allah telah memberikanku sesosok bidadari yang mempunyai kasih sayang besar untuk anak-anaknya. Seorang bidadari yang slalu menjadi penerang hidupku ini

Ummi …
Tak terbayang apabila tiba saatnya nanti ummi meninggalkanku. Namun aku berjanji akan selalu tersenyum dan tidak terus sedih karna kepergian ummi. Karna aku tahu, di akhirat nanti Allah akan menjaga ummi seperti ummi menjagaku..

Ummi ..
Biarkan anakmu ini membuatmu bahagia dan bangga. Selagi ummi masih ada di sisiku dan aku masih punya kesempatan untuk mewujudkan semua itu.

Sampai kapanpun ummilah yang akan selalu menjadi bidadari dalam kehidupanku

Perasaan kamu tentang artikel ini ?
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0