SEMARAK LAUNCHING KEBUN GIZI DI KEDIRITHE LAUNCHING OF NUTRITION FARM IN KEDIRI

oleh | Dec 1, 2014 | News

RZ Kebun Gizi Kediri2KEDIRI. RZ cabang Kediri bersama Cita Sehat Foundation menggelar launching Kebun Gizi (Kebun Sayuran Amanah) dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional yang ke-50, dengan melakukan aksi tanam 500 bibit sayuran bersama Relawan RZ, warga dan tokoh masyarakat di Desa Maron, Kec. Banyakan Kab. Kediri, Minggu (16/11).

“Kegiatan kebun gizi sangat positif dan sangat bermanfaat bagi warga Desa Maron,” ungkap Kepala BPD (Badan Perwakilan Daerah) Maron. Ia pun menambahkan melalui aksi ini warga menjadi sadar akan pentingnya sayuran bagi kesehatan mereka, sebab sayuran juga bisa digunakan untuk sebagai sumber asupan makanan dalam keseharian.

“Terima kasih RZ atas digelarnya aksi ini, semoga kegiatan seperti ini dilanjutkan lagi di lain waktu,” pungkas salah satu warga di akhir acara.***

Newsroom/RZ Kediri
Kediri
RZ Kebun Gizi Kediri2KEDIRI. RZ Kediri and Cita Sehat Foundation (CSF) launched Sayuran Amanah Nutrition Farm on the celebration of 50th anniversary of National Health Day in Maron Village, Banyakan, Kediri, Sunday (16/11).

To enliven the launching, RZ Kediri and its volunteers invited local people to plant 500 vegetable seedlings. Head of Regional Representatives of Maron said that Nutrition Farm is very beneficial and has positive impact for people.

Through the establishment of Nutrition Farm, RZ and CSF expected that it could help local people to fulfill nutritional intake because malnutrition is one of serious issues in Indonesia.

“Thanks to RZ and CSF for the concern toward us, we hope that it can be maintained and supervised continuously,” a local people, said.***

Newsroom/RZ Kediri
Kediri
RZ Kebun Gizi Kediri2

Perasaan kamu tentang artikel ini ?
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0