SEMARAK HARI PANGAN SEDUNIA DI PEKANBARU

oleh | Oct 31, 2013 | News

RZ Hari pangan sedunia pekanbaru Taken2PEKANBARU. RZ cabang Pekanbaru menggelar peringatan Hari Pangan Sedunia, di SD Alfitiah, Jl. Ikhlas, Kel. Simpang Baru Kec. Tampan Pekanbaru, Minggu (20/10).

Kegiatan ini semakin semarak dengan adanya penyuluhan seputar: Pentingnya Mengkonsumsi Makanan Berserat oleh dr. Amba Putra kepada anak asuh RZ beserta orangtua siswa. Selain itu diberikan juga Pembagian Makanan Tambahan, berupa: roti kotak, susu indomil, dan 2 buah dan coki-coki.

Acara diakhiri dengan pembagian Beasiswa Ceria kepada anak asuh. “Terima kasih RZ atas digelarnya acara ini, saya gembira mendapatkan beasiswa ini,” pungkas salah satu Penerima Manfaat.***

Newsroom/Fitri Yana
Pekanbaru

Perasaan kamu tentang artikel ini ?
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0