RUMAH ZAKAT LUNCURKAN “Zakat for Social Protection and Women Empowermen” REPORT BERSAMA UNPAD DAN UNDP INDONESIA

oleh | Apr 12, 2023 | Berita

 

Kamis, 6 April 2023, United Nations
Dvelopment Programme (UNDP) 
menyelenggarakan acara Innovative Financing Lab (IFL) bertajuk
“Celebrating Innovation for All” yang bertepatan dengan Hari Perempuan
Internasional. Acara ini bertujuan untuk secara aktif mengedukasi perempuan,
terutama dalam keterlibatan nya di bidang keuangan.

 

Acara tersebut membahas mengenai peran
perempuan dalam pembangunan ekonomi di Indonesia beserta peluncuran tiga
laporan bertema perempuan, yang salah satunya merupakan kerjasama antara
Universitas Padjadjaran (Unpad), Rumah Zakat dan UNDP Indonesia.

 

“Zakat for Social Protection and Women
Empowermen”  bertujuan untuk
mengelaborasi peluang penyaluran zakat untuk perlindungan sosial dan
pemberdayaan perempuan melalui studi kasus tunggal Program Desa Berdaya yang
dilaksanakan oleh Rumah Zakat.

Newsroom

Amri Rusdiana

 

Perasaan kamu tentang artikel ini ?
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0