BEKASI. Kota Bekasi yang semakin panas dan terbatasnya area hijau, menginspirasi RZ Bekasi dalam aksi menanam pohon, Ahad pekan ketiga bulan Maret 2016.
Melalui program Pekan Berbagi Senyum (PBS), RZ Bekasi menggandeng masyarakat, donatur dan peserta dalam aksi sosial tersebut. Bertempat di RT 04 / 13, Margahayu, Bekasi Timur, aksi sosial tersebut dihadiri oleh tokoh masyarakat, warga dan tentunya peserta PBS yang berjumlah tiga orang.
Ketua RW dan masyarakat setempat menyambut baik aksi tersebut. Terlebih, selama ini warga mengharapkan lingkungan yang asri di area sekitar mereka. Selaras dengan tujuan utama aksi sosial ini.
“Acara diakhiri dengan penyaluran kornet dan penghargaan bagi para peserta PBS,” papar Branch Manager RZ Bekasi, Bapak Budiman.***
#pbs
#sharingHappiness
Newsroom/Yadi
BekasiBEKASI. Bekasi increasingly hot and has limited green area, it is inspired RZ Bekasi to carried out tree planting action on Sunday the third week of March 2016.
Through Smile sharing week program (PBS), RZ Bekasi engaged the society, donators and participants in the social action. Housed in RT 04/13, Margahayu, East Bekasi, social action was attended by community leaders, residents and PBS participants who amounted to three people.
Head of Neighborhood and the local community welcomed the action. Moreover, during this time the citizens expect a beautiful environment in the area around them and it is In harmony with the main aim of this social action.
“The event ended with the distribution of corned beef and awards for PBS participants” said Branch Manager of RZ Bekasi, Mr. Budiman. ***