[:ID]GEMPA SITUBONDO, RELAWAN RUMAH ZAKAT LAKUKAN ASSESMENT DAN DISTRIBUSIKAN BANTUAN[:en]SITUBONDO EARTHQUAKE, RUMAH ZAKAT VOLUNTEERS CARRYOUT ASSESMENT AND DISTRIBUTE ASSISTANCE[:]

oleh | Okt 15, 2018 | News

[:ID]SUMENEP. Jumat (12/10) Relawan Rumah Zakat melakukan asesement dan distribusikan bantuan untuk warga terdampak gempa 6,4 SR Kamis pagi (11/10). Amirarullah, Relawan Rumah Zakat dan juga fasilitator desaBerdaya di wilyah Jawa Timur mengunjungi Desa Perambanan dusun Jambusok Kecamatan Gayam untuk melakukan assesment dampak gempa, dari hasil assementnya tampak beberapa Rumah Warga rusak bahkan ada yang roboh, beberapa Masjid di desa tersebut pun rusak.

“Ada beberapa Rumah Warga rusak bahkan hancur, beberapa masjid pun ikut rusak akibat gempa,” ujarnya

Dalam assesment tersebut, Amirullah langsung memberikan bantuan material bagunan berupa semen untuk memperbaiki 2 Masjid dan 1 Madrasah diniyah yaitu Masjid Hidyatus sibyan, Masjid Nurul Huda dan Madrasah diniyah Martaul Muridin.

“Alhamdulillah saya sangat berterima kasih kepada Rumah Zakat yang telah membantu Rehab Masjid yang terkena dampak gempa. kami sangat membutuhkan dan sangat berterimah kasih karena mendapatkan perhatian langsung dari Rumah Zakat” ujar Bapak Misnawar selaku Takmir masjid Masjid Hidyatus sibyan.

Tak hanya melakukan Assesment di Desa Perambanan, Amirullah pun mengunjungi Puskesmas Gayam dan Rumah penduduk yang keluarganya meninggal dunia akibat gempa dan memberikan bantuan berupa Uang tunai untuk 9 orang warga luka – luka.

“Alhamdulillah mereka sangat berterimakasih ke Rumah Zakat dan memang mereka sangat membutuhkan bantuan,” ujar Amirullah.

Sampai saat ini masyarakat banyak yang tinggal di luar rumah masing masing karena masih trauma masuk kerumah yang kondisinya rusak akibat gempa.

Newsroom
Lailatul Istikhomah[:en]SUMENEP. Friday (12/10) Rumah Zakat volunteers conducted an assessment and distributed aid to residents affected by the 6.4 magnitude earthquake Thursday morning (11/10). Amirarullah, Volunteer of Rumah Zakat and also the facilitator of Desa Berdaya in East Java visited Perambanan Hamlet in Jambusok village, Gayam sub-district to assess the impact of the earthquake. From the results of his assumption, several houses were damaged, some even collapsed, some mosques in the village were damaged.

“There were several houses damaged and even destroyed, some mosques were also damaged by the earthquake,” he said

In the assessment, Amirullah immediately provided building material assistance in the form of cement to repair 2 mosques and 1 Madrasah diniyah, namely Hidyatus sibyan Mosque, Nurul Huda Mosque and Madrasah diniyah Martaul Muridin.

“Alhamdulillah, I am very grateful to Rumah Zakat for helping to renovate Mosque affected by the earthquake. We are very in need and very grateful for getting direct attention from Rumah Zakat, “said Mr. Misnawar as the Takmir of Masjid Hidyatus sibyan mosque.

Not only did the Assessment in Perambanan Village, Amirullah also visited the Gayam Health Center and the house of a resident whose family died due to the earthquake and provided assistance in the form of Cash for 9 people injured.

“Alhamdulillah, they are very grateful to Rumah Zakat and indeed they really need help,” Amirullah said.

Until now many people who live outside their homes because they are still traumatized to live at homes whose conditions were damaged by the earthquake.

Newsroom

Lailatul Istikhomah[:]