GADO-GADO NAMI TIADA DUANYA

oleh | Sep 12, 2013 | News

RZ_Gado-gado webinTANGERANG. Jika kita melintas di kawasan Bandara Soekarno Hatta Tangerang, dan ingin menikmati sensasi segar alami makan gado-gado, kita bisa mampir ke warung gado-gado Nami yang terletak di dekat TPU Selapajang Jaya hanya 5 menit dari pintu ke luar Bandara Internasional.

Nami merupakan salah satu warga binaan RZ cabang Tangerang, melalui binaan Toip salah satu Micro Business Officer RZ Tangerang, kini usaha gado-gadonya mengalami kemajuan.”Terima kasih RZ atas bantuannya, semoga RZ sukses selalu dengan program-programnya untuk membantu sesama,” ucap Nami kepada MBO yang menemuinya di lokasi tempat usaha.

Harga gado-gado ini Rp7  ribu, sehingga  terjangkau untuk para konsumen yang mampir ditambah minuman es buah segar sebagai penutup dijamin tiada duanya untuk dinikmati.***

Newsroom/Toip
Tangerang

Perasaan kamu tentang artikel ini ?
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0