[:ID]Menurut Imam Dzun Nain Al-Mishri – rahimahullah -, hamba yang menjadi pilihan Allah itu memiliki empat ciri:
1). Apabila bersendiri, tetap semangat melakukan amal salih. Karena yang dicari adalah ridha Allah semata, bukan pujian makhluk. Allah Maha Melihat segala sesuatu yang dilakukan oleh para hamba. Tidak ada sesuatupun yang luput dari perhitungan Allah.
2). Tetap suka memberi atau berbagi kepada orang lain, walaupun dalam kondisi serba terbatas. Karena sifat dermawan itu bukan karena punya, tapi karena niat yang ada dalam hati untuk mencari ridha ilahi. Dan ini semata taufiq dari Allah. Maka lihatlah ! Berapa banyak orang yang punya tapi tidak mampu untuk sedikit berbagai kepada sesama.
3). Tidak suka popularitas serta tidak ambisi dalam meraih kedudukan. Karena kedua perkara ini merupakan fitnah yang sangat berbahaya dan telah membinasakan banyak orang. Barang siapa yang telah masuk kepada kedua hal ini (popularitas dan rakus kepada jabatan), sangat kecil kemungkinan untuk selamat.
4). Baginya, pujian dan celaan dianggap sama. Tidak akan melambung karena pujian, dan tidak akan merasa sedih karena celaan. Seorang yang baik tidak akan menjadi buruk karena dihina, dan orang yang buruk tidak akan menjadi baik karena dipuji. Kemulian seorang hamba hanya ditentukan oleh kadar ketaqwaannya kepada Allah.
sumber: islampos.com[:en]
According to Imam Dzun Nain Al-Mishri – rahimahullah -, Allah’s chosen servant has four traits:
1). If you are alone, continue to do good deeds. Because what is sought for is the ridha of Allah, not the praises of others. Allah sees everything that the servants do. Nothing escapes Allah’s calculations.
2). Still likes to give or share to others, even in limited conditions. Because the generous nature is not because of one’s possessions, but because of the intention in the heart to seek ridha, and this is only taufiq from Allah. So look! How many people possess but cannot afford to share a little with others.
3). Do not like popularity and not ambition in achieving position. Because these two cases are very dangerous slanders and have killed many people. Whoever has entered into these two things (popularity and greed for a higher position), is very unlikely to survive.
4). For the person, praise and reproach are considered the same. One will not soar because of praise, and will not feel sad because of reproach. A good person will not feel bad because of being insulted, and a bad person will not feel good because he is praised. The glory of a servant is only determined by the degree of his devotion to Allah.
Source: islampos.com[:]