[:ID]CALON SISWA SMP JUARA BANDUNG IKUTI SELEKSI PSIKOTEST[:en]PROSPECTIVE STUDENTS OF SMP JUARA WENT FOR PSYCHOLOGICAL TEST[:]

oleh | Mei 5, 2017 | News

[:ID]CALON SISWA SMP JUARA BANDUNG IKUTI SELEKSI PSIKOTESTBANDUNG. Jumat, (05/05) SMP Juara Bandung kembali membuka pendaftaran siswa-siswi baru. Salah satu syarat untuk bisa masuk SMP Juara, para calon siswa harus mengikuti psikotest terlebih dahulu. Hal tersebut bertujuan untuk mengetahui potensi akademik dari calon siswa yang akan bergabung.

“Psikotest ini bertujuan untuk mengetahui potensi calon siswa kelas 7 SMP Juara Bandung. Dengan diadakannya psikotes akan membantu pihak sekolah untuk menempatkan siswa sesuai potensinya masing-masing. Tentu dengan cara seperti itu akan membantu sekali bagi wali kelas murid.” ujar Silka Shafanisa, Learning Support Unit SMP Juara Bandung.

Kegiatan tesebut di mulai pukul 07.00 WIB yang bertempat di aula lantai 3 SMP Juara Bandung dan diikuti oleh sekitar 60 orang calon siswa. Algiera salah seorang peserta dari SD Juara Bandung mengungkapkan bahwa sudah dua kali mengikuti psikotest semacam itu. “Alhamdulillah saya bisa ikutan lagi psikotes seleksi calon siswa SD Juara Bandung. Sebelumnya saya pernah ikut psikotes waktu mau masuk SD Juara.” tutur Algiera.

Proses pelaksanaan tes berjalan dengan baik dan lancar. Dalam psikotest kali ini dibantu oleh dua orang guru. Tes seleksi masuk siswa SMP Juara Bandung akan dilanjutkan setelah menunaikan sholat jumat.

Newsroom/Dian Ekawati

Bandung

 [:en]

CALON SISWA SMP JUARA BANDUNG IKUTI SELEKSI PSIKOTESTBANDUNG. Friday, (05/05) SMP Juara Bandung re-opens the registration of new students. One of the conditions to be SMP Juara Students is the prospective students must follow the psychological test first. It aims to determine the academic potential of prospective students who will join.

“Psychological test is aimed to know the potential of 7th graders of SMP Juara Bandung with psychological test will help the school to place the students according to their respective potential, of course in such a way will be helpful for the homeroom teacher latter.” Said Silka Shafanisa, Learning Support Unit of SMP Juara Bandung.

This activity started at 07.00 am which is held in 3rd floor hall of SMP Juara Bandung and followed by about 60 students. Algiera, one of the participants from SD Juara Bandung revealed that she has twice followed such test. “Alhamdulillah I can follow again psychological test selection of prospective SMP Juara students. Previously I had participated psychological test when going to SD Juara. ” Algiera Said.

The test runs well and smoothly. In Psychological this time assisted by two teachers. The selection will be continued after the Friday prayer.

Newsroom/Dian Ekawati

Bandung[:]