[:ID]BERMAIN SAMBIL BELAJAR BERSAMA CARE FOR TEENS PALEMBANG[:en]PLAYING WHILE LEARNING WITH CARE FOR TEENS PALEMBANG [:]

oleh | Jul 25, 2017 | News

[:ID]PALEMBANG. Minggu (23/07), Memperingati Hari Anak Nasional, Rumah Zakat bersama Cita Sehat menggelar berbagai kegiatan bersama anak-anak Care For Teens dari Sekolah Ar Rahman Palembang. Kegiatan dilakukan di halaman sekolah mulai pukul 09.00 WIB.

“Pertemuan Care For Teens spesial Hari Anak Nasional ini diisi dengan berbagai macam permainan edukasi. Mulai dari spiderball, estafet, dragon snake dan masih banyak lagi permainan yang mengedukasi anak-anak untuk mengenal karakter diri sendiri dan orang lain,” tutur Yogik, PIC kegiatan.

Permainan dilakukan oleh 30 anak Care For Teens yang dibagi menjadi 4 kelompok dengan masing-masing 1 pembimbing. Selain permainan, para pembimbing juga menyampaikan materi seputar Hari Anak Nasional. Usai puas bermain, mereka berkumpul untuk membahas pelajaran yang dapat diambil dari setiap permainan. Pukul 11.30 WIB acarapun selesai dan ditutup dengan makan bersama.

“Alhamdulillah kelompok saya banyak memenangkan perlombaan, selain itu juga bisa belajar dari setiap permainan. Belajar mengenal karakter diri sendiri dan orang lain, belajar kekompakan juga,” ucap Rahmad Hidayat, siswa Ar Rahman.

PIC kegiatan, Yogi juga mengungkapkan bahwa ia berharap dengan belajar sambil bermain di alam terbuka seperti kegiatan ini dapat menambah semangat serta pemahaman anak-anak Care For Teens. Bukan hanya tentang kesehatan personal, tapi juga bersosialisasi bersama teman.

Newsroom/Nurul
Palembang[:en]PALEMBANG. Sunday (23/07), Celebrating National Children’s Day, Rumah Zakat together with  Cita Sehat held various activities with children Care For Teens from Ar Rahman School Palembang. The activity was held at the school yard starting at 09.00 WIB.

“The National Children’s Day in this Special Care For Teens Meeting is filled with a variety of educational games. Starting from the spider ball, relay, dragon snake and many more games that educate children to know the character of yourself and others, “said Yogik, PIC activities.

The game was performed by 30 Care For Teens children who were divided into 4 groups with 1 each mentor. In addition to the game, the counselors also delivered materials about National Children’s Day. After the satisfied play, they gather to discuss lessons that can be taken from every game. At 11.30 AM, the activity is finished and closed by eating together.

“Alhamdulillah my group won many races, besides can also learn from every game, learn to know the character of self and others, learn compactness also,” said Rahmad Hidayat, a student of Ar Rahman.

PIC activities, Yogi also revealed that he hopes by learning while playing outdoors as this activity can add to the spirit as well as the understanding of Care For Teens children. Not just about personal health, but also socializing with friends.

Newsroom / Nurul
Palembang[:]