ANAK JUARA BARAT NOBAR FILM "GURU BANGSA, DJOKROAMINOTO"WATCHING “GURU BANGSA, TJOKROAMINOTO” WITH ANAK JUARA

oleh | Apr 28, 2015 | News

RZ LDKO CilegonBATAM. Raden Hadji Oemar Said Tjokroaminoto bernama lengkap Raden Hadji Oemar Said Tjokroaminoto, pahlawan nasional dan pendobrak perlawanan pribumi kepada penjajah, nama beliau sekarang lebih dikenal dengan nama H.O.S Cokroaminoto, yang merupakan seorang pemimpin salah satu organisasi yaitu Sarekat Islam.

Kisah Perjuangan dan mengembaranya mengusir penjajah melalui pencerahan dan tulisan-tulisan sang Cokroaminoto tertuang dilayar Lebar dengan Judul “Guru Bangsa, Djokroaminoto”, filem yang bertajuk Sejarah perjuangan tokoh Nasional, penuh inspirasi dan motifasih yang dibalut dengan nuansa budaya Jawa dan serba serbinya.

Selasa (21/04) lalu, sebanyak 17 Anak Juara beserta Kordinator Wilayah Sungai Beduk dan Bengkong pun menyaksikan pemutaran Film layar lebar ini, yang bertempat di Bioskop XXI Mega Mall Batam Centre, pukul 15.05 – 17.45 WIB

“Filemnya bagus muatan nilai-nilai pendidikannya juga banyak, ternyata sang H.O.S Cokroaminoto, cukup memberikan semangat kepada generasi bangsa waktu itu, dengan bayang-bayang penjajahan dinegeri pertiwi Indonesia” papar Septi Ani Riwanti anak Juara Sungai Beduk

“Anak Binaan memang harus diberikan Inspirasi dan motivasi sebanyak-banyaknya, dengan kegiatan-kegiatan yang positif dan menyenangkan buat mereka, terutama kegiatan Nonton Bareng, dengan filem Edukasi dan pastinya anak-anak juara kita nonton bioskop kali ini adalah yang pertama kali,” tutur Vitry Hayanti disesi menyampaikan rasa senangnya.

Newsroom/Shofar Fitrotul Al Amin
Batam

RZ LDKO CilegonBATAM. (Raden Mas Hadji) Oemar Said Tjokroaminoto (August 16, 1882 – December 17, 1934), better known in Indonesia as H. O. S. Tjokroaminoto, was a nationalist, one of the leader of Syarekat Dagang Islam (Islamic Trade Union) after the founder Haji Samanhudi, later became Sarekat Islam) in Indonesia.

His struggle stories in repel invaders and colonialist through her enlightenment and writings are contained is a movie entitled “Guru Bangsa, Tjokroaminoto”, a movie that shows the history of a national hero; inspiring and motivating.

Tuesday (21/4), RZ initiated to invite 17 Anak Juara from Sungai Beduk and Bengkong ICD to watch the movie in theater in Batam. Shofar, an ICD Facilitator, said that this program was implemented to introduce national heroes and their histories to the children so they will be motivated and inspired.

“The movie was great and inspiring. I hope that I could give a great contribution for my country too as well as H. O. S. Tjokroaminoto,” Septi Ani Riwanti, a participant, said. ***

Newsroom/Shofar Fitrotul Al Amin
BatamANAK JUARA BARAT NOBAR FILM GURU BANGSA, DJOKROAMINOTO

Perasaan kamu tentang artikel ini ?
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0