[:ID]PEMALANG (01/01). Fasilitator Desa Berdaya Rumah Zakat untuk Pemalang bersama Relawan yang berjumlah 7 orang membantu warga Desa Bojong Nangka, Kecamatan Pemalang yang terdampak bencana angin puting beliung membersihkan puing-puing rumah mereka yang rusak.
“Angin puting beliung melanda daerah ini hari Minggu kemarin (31/12), dan menyebabkan 59 rumah warga di Desa Bojong rusak,” tutur Fasilitator Desa Berdaya Rumah Zakat.
Tak hanya rumah yang rusak, angin puting beliung juga mengakibatkan 14 orang terluka dan saat ini tengah mendapat perawatan di RSUD Ashari.
Newsroom/ Ria Arianti
Pemalang[:en]PEMALANG (01/01). Facilitator of Empowered village for Pemalang with 7 volunteers help villagers of Bojong Nangka, Pemalang District that affected by tornado disaster. They clean the debris of their damaged house.
“Tornado hit this area on Sunday (31/12), and caused 59 houses in Bojong Village damaged,” said Empowered Village of Rumah Zakat.
Not only the damaged house, the tornado also resulted in 14 people injured and is currently being treated in Ashari Hospital.
Newsroom / Ria Arianti
Pemalang[:]